Postingan

Komunikasi Excel dengan Serial Port menggunakan VBA Macro

Gambar
 Serial Port adalah salah satu port yang masih exist sampai saat ini dikarenakan kemudahannya untuk berkomunikasi dengan peralatan-peralatan elektronik seperti komputer, PLC, mesin-mesin industri, microcontroller seperti Arduino, Mini PC seperti Raspberry Pi, dan lain sebagainya. Kali ini saya berikan cara berkomunikasi dengan Serial Port menggunakan Microsft Excel dan VBA File nya dapat anda download di  https://himaapp.mayar.link/catalog/komunikasi-excel-dengan-serial-port-menggunakan-vba-macro Selamat mencoba!

Cara instal Grafana pada linux Debian

Gambar
    Grafana adalah sebuah software opensource yang banyak dipergunakan untuk membaca sebuah data matrics untuk dibuat menjadi sebuah grafik yang menarik. Grafana sering sekali dipergunakan untuk monitoring dan melakukan analysis data, dikarenakan tampilan utamanya yang berbentuk dashboard yang memikat. Grafana mendukung banyak storage backends yang berbeda untuk setiap data time series (Source Data) yang ingin di visualisasikan. Setiap source data juga memiliki Query Editor yang disesuaikan untuk memudahkan kita melakukan pengambilan data dari storage backends yang kita pilih tentunya. Grafana sangat cocok untuk anda para developer yang tidak sempat membuat reporting ataupun monitoring tool pada project anda. Cukup dengan menginstall grafana pada server anda, tentunya dapat juga di jalankan pada mini komputer seperti raspberry pi, kemudian anda dapat langsung melakukan query kedatabase anda dan menampilkannya pada dasboard Grafana yang dapat di akses melalui browser secara...

Cara install Monitorix pada linux Debian

Gambar
    Monitorix adalah aplikasi open source yang lumayan ringan dan  dipergunakan sebagai alat monitoring sistem, dirancang untuk memantau layanan dan sumber daya sistem sebanyak mungkin. Aplikasi monitorix ini banyak dipergunakan pada server produksi Linux / UNIX, namun karena kesederhanaan dan ukuran kecil juga dapat digunakan juga untuk memantau perangkat perangkat embedded.   Aplikasi ini memperlihatkan kepada anda sebuah live chart pada dashboard utamanya sehingga jika terjadi sesuai yang janggal pada grafiknya, anda dapat segera berjaga-jaga atau melakukan analisa lebih jauh untuk mengetahui problem yang sebenarnya terjadi tentunya,    Jika kalian ingin mencoba aplikasi ini untuk memonitoring server atau perangkat IT anda agar dapat mengetahui perkembangannya, yang sangat kami sarankan ini, silahkan ikuti langkah langkah berikut.    Tambahkan Repository key dengan perintah berikut pada terminal satu-persatu echo "deb http://apt.izzys...

Cara install webmin pada linux Debian

Gambar
  Apa itu Webmin? Kurang lebih Webmin adalah Web Administration, yaitu sebuah aplikasi dengan antarmuka berbasis web untuk administrasi sistem berbasis Linux/Unix. Dengannya anda dapat mengatur account pengguna, setup Apache, DNS, file sharing, dan masih banyak lagi. Jadi selain anda dapat mengunakan remote access secara cli seperti telnet dan ssh, anda juga dapat mengakses system Linux anda melalui web dengan tampilan Gui yang menawan tentunya.. Kurang lebih ada dua cara yang biasa dilakukan untuk menginstall webmin pada system operasi Linux versi Debian, termasuk RaspbianOS untuk Raspberry Pi board tentunya. Pilihan pertama dapt menggunakan file instalasi package untuk debian, yaitu file berekstensi .deb, dan pilihan kedua menggunakan apt repository, yang mana saya lebih merekomendasikan cara kedua ini, karena bisa dengan mudah melakukan update hanya dengan apt-update command. Mari kita lihat satu-persatu cara yang telah saya jelaskan di atas. Pilihan pertama: menggunakan deb...

Cara install PostgreSQL pada linux Debian

Gambar
    Nama PostgreSQL sudah tidak asing lagi di kalangan para developer profesional, mengingat PostgreSQL adalah salah satu RDBMS yang sangat dibutuhkan dalam keseharian pekerjaan mereka khususnya para Database Administrator dan Programmer. Bahkan kepopuleran penggunaan PostgreSQL dalam dunia IT saat ini bersaing cukup ketat dengan Oracle dan MySQL.   Namun para programmer pemula mungkin bisa jadi masih belum mengenal baik dengan PostgreSQL ini. Lantas, apa sih sebenarnya PostgreSQL ini?   PostgreSQL adalah salah satu jenis relational database management system atau yang biasa disingkat dengan RDBMS. Dalam bahasa Indonesia dapat diartikan sebagai sistem manajemen berbasis data atau lebih enaknya dikenal dengan istilah Database Server.    PostgreSQL ini bersifat open-source yang berarti dapat dikustomisasi oleh siapa pun, ia memiliki lisensi yang tidak kaku di bawah otoritas perusahaan tertentu, serta kode-kode sumber yang tersedia secara gratis di in...

Cara install Mosquitto pada linux Debian

Gambar
    Bagi kalian pemerhati dunia IoT, pasti mengetahui yang namanya protokol MQTT. Message Queuing Telemetry Transport atau yang biasa disingkat MQTT adalah sebuah protokol yang dipergunakan untuk mengirimkan pesan yang dirancang khusus untuk “machine to machine“ . Protokol MQTT ini sering di pergunakan pada dunia IoT dikarenakan kecilnya data yang dikirimkan, dimana hanya sekitar 2 byte saja pada headernya. Packet yang dikirimkan pada protokol MQTT ini dikirim dalam bentuk byte array, jadi bagi anda yang melakukan pemrograman menggunakan protokol MQTT ini harus melakukan konversi dulu sebelum mengirimkan datanya. Untuk dapat berkomunikasi antar perangkat IoT menggunakan protokol MQTT ini, kita harus memiliki broker yang berfungsi sebagai Server yang akan menyampaikan pesan pesan kita. Kali ini kita akan melakukan instalasi broker MQTT bernama Mosquitto yaitu MQTT broker open source yang mengimplementasikan MQTT versi 3.1.0, 3.1.1 dan versi 5.0, dan dapat di dow...

Cara install Mono pada linux Debian

Gambar
  Ingin menjalankan aplikasi yang kalian buat menggunakan Windows dan dotnet frameworks pada platform Linux?    Ada beberapa cara agar para pengguna dotnet dari Microsoft dapat menjalankan aplikasi nya di platform Linux. Anda dapat menggunakan dotnet core yang dapat diinstall pada windows maupun Linux, atau tetap menggunakannya dotnet framework pada bagian windows dan menginstall Mono pada Linux. Kali ini saya akan pakai cara kedua, yaitu menginstall Mono pada platform Linux, sedangkan memprogramnya tetap menggunakan visual studio di Windows.    Pertama-tama yang harus kita lakukan adalah menjalankan perintah update pada terminal  sudo apt-get update​   Kemudian dilanjutkan dengan perintah untuk menginstall Mono sudo apt-get install mono-complete   Jika anda memprogram aplikasi nya menggunakannya VB.Net, maka anda diwajibkan juga menginstall Mono VB.Net compiler dengan perintah berikut  sudo apt-get install mono-vbnc   Ya...